Image of Kombinasi Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Data Envelopment Analysis (DEA) untuk Pemilihan Supplier Pada UD. Jepara Putra Mebel

Artikel Jurnal

Kombinasi Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Data Envelopment Analysis (DEA) untuk Pemilihan Supplier Pada UD. Jepara Putra Mebel




Abstract

Penelitian ini membahas tentang pemilihan supplier bahan baku kayu pada UD. Jepara Putra Mebel dengan integrasi AHP dan DEA. Hasil pengolahan data dengan metode AHP diperoleh nilai bobot prioritas tertinggi adalah supplier A (0.504), supplier B(0.371), supplier C(0.125). Hasil perhitungan dengan metode AHP-DEA untuk mengevaluasi setiap Decision Making Unit (DMU) atau Supplier, diperoleh nilai tingkat efisiensi untuk Supplier A, C memiliki tingkat nilai efisienasi 1, dan supplier B tidak efisien. Hasil AHP-DEA super efisiensi menunjukan supplier C memiliki nilai tertinggi sebesar 2. 095 hasil ini menunjukan bahwa setiap Supplier C dikatakan lebih effisien dari supplier A, sehingga pendekatan AHP-DEA merekomendasikan kepada perusahan untuk Supplier yang harus di utamakan pertama yaitu Supplier C, kemudian kedua Supplier A dan ketiga yaitu Supplier B tentunya melalui pertimbangan kriteria Harga, Kualitas, Pelayanan, Pengiriman, Ketetapan jumlah dan evaluasi tingkat efisiensi setiap DMU yang telah dilakukan.


Ketersediaan

JPMITI4a-007JPMITI V19N2 2020Perpustakaan FT UPI YAITersedia
JPMITI4b-007JPMITI V19N2 2020Perpustakaan FT UPI YAITersedia
JPMITI4c-007JPMITI V19N2 2020Perpustakaan FT UPI YAITersedia
JPMITI4d-007JPMITI V19N2 2020Perpustakaan FT UPI YAITersedia

Informasi Detil

Judul Seri
Performa : Media Ilmiah Teknik Industri
No. Panggil
JPMITI V19N2 2020
Penerbit Universitas Sebelas Maret : Surakarta.,
Deskripsi Fisik
hlm : 150-159
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
1412-8624
Klasifikasi
JPMITI
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
Volume 19 Nomor 2 2020
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this