Detail Cantuman
Advanced SearchArtikel Jurnal
PERSPEKTIF AWAM DALAM IMPLEMENTASI ELISITASI KEBUTUHAN MENGGUNAKAN USER PERSONA
ABSTRAK
Pengembangan perangkat lunak yang dituntut untuk memudahkan pengguna dalam memenuhi kebutuhan pengguna berdasarkan permasalahan yang belum terselesaikan dalam sistem. salah satu ancangan yang cukup efektif adalah Persona yang merupakan teknik Human Computer Interaction (HCI) dengan cara mengumpulkan informasi tentang pengguna untuk memahami karakteristik mereka. HCI disini adalah proses interaksi antara manusia dengan computer. Kunci utama HCI ialah harus mendalami user experience (UX) dan juga user interface (UI) dikarenakan HCI yang efektif berdasarkan identsifikasi User Persona dapat meningkatkan kualitas perangkat lunak. Tujuan dari penelitian ini adalah mengidentifikasi beberapa informasi yang kurang efektif dengan melakukan ancangan metode User Persona agar HCI lebih efektif. Penelitian ini mengimplementasikan Metode Cooper meskipun metode ini cukup sulit untuk dilakukan dengan langkah identifikasi yang beragam serta validasi satu alur dalam satu fase yang menjadikan titik lemahnya. Teknik Persona dalam metode Cooper cocok diimplementasikan dalam penelitian ini dikarenakan adanya penelitian terhadap PL dengan mengidentifikasi pola perilaku pengguna PL yang cocok dengan kebutuhan HCI agar lebih efektif. Langkah identifikasi yang beragam menunjukkan hasil yang lebih akurat. Modifikasi yang dilakukan penulis pada penelitian ini untuk memastikan validasi dalam setiap langkah pada metode Cooper dengan model iteratif. HCI yang efektif berdasarkan identifikasi User Persona dapat meningkatkan kualitas UX dan UI.
Ketersediaan
SISTEMASI2-008 | SISTEMASI V9N3 September 2020 | Perpustakaan FT UPI YAI | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
SISTEMASI : Jurnal Sistem Informasi
|
---|---|
No. Panggil |
SISTEMASI V9N3 September 2020
|
Penerbit | Universitas Islam Indragiri : Riau., 2020 |
Deskripsi Fisik |
hlm : 468-479
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
2302-8149
|
Klasifikasi |
SISTEMASI
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
Volume 9 Nomor 3 September 2020
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain